Senin, 13 Mei 2013

Favourite Site Mesran[dot]Net

to get more than just a programming language 

Untuk mahasiswa/i STMIK Budidarma website yang satu ini pastilah sudah sangat familiar terdengar di telinga.Yap,mesran.net namanya.Website yang di kelola oleh Bapak Mesran M.kom ini begitu sangat penting sekali keberadaanya buat mahasiswa/i STMIK Budidarama khususnya dan mungkin buat teman-teman di luar internal kampus yang ingin belajar bahasa pemograman pada umumnya..

Di website ini,,kita akan banyak sekali menemukan contoh-contoh bahasa pemograman.Mulai dari VB,VBnet,VisualC#, pascal/C/C++,sampai PHP.Website ini juga mempersilahkan kita untuk men-download contoh-contoh program tersebut,bahkan kita dapat mendownload modulnya dalam bentuk media Ebook.

Saya pribadi sebagai mahasiswi sekaligus pekerja sangat berterima kasih sekali dan merasa sangat terbantu akan kehadiran website ini.Karena dapat memberikan pengajaran secara singkat kepada saya yang hanya memiliki sedikit waktu luang dengan bahasa nya yang mudah dimengerti dan tampilannya yang terstruktur.

Bukan hanya memberikan contoh-contoh bahasa pemograman,website ini juga memberikan informasi-informasi ter-update yang menurut saya sangat perlu sebagai intermezo agar pengunjung website ini tidak cepat merasa jenuh.Itulah kenapa mesran[dot]net saya sebut dengan more than just a programming language

Untuk website ini,semoga ke depannya semakin baik dan semakin mengakomodir kebutuhan-kebutuhan pengunjungnya

 Viva mesran[dot]net
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar